Hari ini adalah hari yang melelahkan
Langkahku tergopoh menuju rumah
Sesampainya dirumah
Aku menghempaskan tubuh dan terbaring di ranjang
Melepaskan penat dan problem hidup yang berat
Akankah itu mimpi?
Seakan kau raih tangan ku yang lemah ini
Kau ajak aku mengitari indahnya Gurun Libya
Disana kau bawa aku menuruni bukit pasir
Tertawa dan bernyanyi lagu cinta yang terlalu gombal
Meski begitu...
Aku bahagia dan kurasakan perisai cintamu begitu kuat
Gurun...
Mungkin hanya tempat yang berpasir dan gersang
Tapi tersimpan misteri yang tak terduga
Mimpi memang selalu mengejutkan
Tapi selalu saja ada rekaan mimpi dan kehidupan
Yang kadang tidak sesuai dengan nalar
Muslim Prayer Time
Jumat, 13 Februari 2009
Cuma Mimpi (cumi)
created by : fauziah saat 21.20
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
2 komentar:
wah..fauziah.
respect sma luh..
banyak bangat ayat2 menyentuh jiwa raga..
i really want to know u more detail
terimakasih....
Posting Komentar